Manfaat Apel bagi Kesehatan tubuh anda – manfaat yang terkandung dalam buah-buahan memang sudah tidak bisa diragukan lagi akan khasiatnya untuk tubuh. Sedangkan didunia ini jenis buah banyaklah sekali macamnya dari yang tak mempunyai rasa, manis, kecut/asam dll.
Manfaat Buah Apel Bagi Kesehatan Tubuh |
Namun saya tidak akan membahas manfaat buah dari buah yang tak berasa ataupun asam, Info kesehatan akan berbagi artikel mengenai manfaat buah manis yang lezat dan enak (apel).
Buah apel ialah salah satu buah yang pertama kali dikembanhkan di asia tengah, namun karena samakin banyaknya pengetahuan, buah ini sudah menyebar diseluruh dunia tak terkecuali Indonesia.
Nah apakah manfaat dan khasiat apel untuk kesehatan????? Buah yang terkenal dengan sebutan nama ilmiah Malus domestica ini memiliki banyak sekali manfaat baik itu untuk kesehatan luar maupun dalam tubuh seseorang.
Contoh dari kesehatan luar, apel dapat membuat gigi dan gusi seseorang lebih sehat dan kuat, sedangkan manfaat apel dari dalam dapat mengontrol tekanan diabetes, serangan asma, membantu tubuh melawan kolestrol jahat dan lain lain.
Oke berikut adalah khasiat dan manfaat buah apel untukkesehatan tubuh seseorang, manfaat ini adalah berasal dari kandungan senyawa alami apel:
kandungan flavanoid
Buah memiliki kandungan flavanoid yang biasanya disebut dengan istilah phloridzin, nah dengan adanya kandungan ini membuat buah apel bermanfaat baik sebagai buah peningkat massa tulang dan pelindung tulang tubuh. Sehingga buah ini cocok untuk anda wanita yang terserang penyakit
Mengindarkan osteoporosis
Selain itu apel juga mempunyai kandungan flavanoid lainnya seperti kandungan boron pemerkuat tulang tubuh, kalsium, zinc, magnesium dan zat besi.
Kandungan pectin
Salah satu kandungan apel lainnya adalah Pectin, pectin yang ada dalam buah apel mampu membantu anda untuk mensuplai galacturonic acid, zat ini berfungsi untuk menurunkan kebutuhan tubuh agar terhindar dari serangan diabetes (menurunkan kadar insulin yang tinggi dalam tubuh).
Menghindarkan anak terserang asma.
Menurut salah satu penelitian yang memaparkan manfaat buah apel, ternyata bagi wanita yang sedang mengandung dan setiap harinya rutin mengkonsumsi buah apel dapat menurunkan resiko terhadap anak yang ia kandung agar tidak terserang penyakit asma ketika ia sudah lahir.
Kandungan serat
Didalam buah apel ternyata juga memiliki kandungan senyawa serat yang dapat mengikat serta menyerap kolestrol dan lemak jahat yang ada dalam tubuh, atau yang biasa disebut dengan istilah LDL, LDL ini nantinya akan terikat dan dikeluarkan dari dalam tubuh.
kandungan Quercetin
kandungan Quercetin yang ada dalam buah apel setelah diteliti mampu melindungi otak seseorang dari serangan radikal bebas, radikal bebas sendiri jika dibiarkan akan merusak dan menginfeksi penyakit baru (penyakit Al-zheimer)
Zat pembersih alami
Dengan memakan buah apel sekaligus dengan kulitnya ternyata dapat membantu anda untuk memutihkan gigi dan menghilangkan karang gigi, satu lagi apel juga dapat menghilangkan masalah bau mulut anda.
Flavanoid, quercetin dan naringin
Ketiga senyawa ini bermanfaat baik untuk membantu anda mencegah terhadap serangan penyakit kanker paru paru.
Itulah manfaat senyawa alami yang terkandung dalam buah apel semoga bisa bermanfaat, baik utnuk saya sendiri maupun untuk kita semua, terimakasih kunjungannya, jika artikel ini dirasa bermanfaat, mohon bantuan share, baik google plus maupun twitter dan fb yahh hehehe, terimakasih.
No comments:
Post a Comment